Senin, 21 September 2020

Editan Lebih Kece dengan Laptop Editing Buatan Asus Ini!

 Editan Lebih Kece dengan Laptop Editing Buatan Asus Ini!


Sumber : laptopmag.com

 

Ketika kita ingin menekuni bidang kreator maupun editor pasti dibutuhkan perangkat laptop maupun komputer khusus editing untuk memproduksi konten. Sebelum kamu menentukan untuk membeli sebuah laptop editing untuk melakukan aktivitas produksi konten harus memperhatikan spesifikasinya terlebih dahulu. 

Selasa, 15 September 2020

Yuk, Dolan ke Sumowono Bamboo Garden, Wisata Edukasi BISA Bersama MAS JAJA CUCITA

 Yuk, Dolan ke Sumowono Bamboo Garden,

Wisata Edukasi BISA Bersama MAS JAJA CUCITA

 

Meskipun daerahku kategori di lereng gunung dan agak-agak pelosok gitu, banyak lho destinasi wisata yang bikin klepek-klepek. Mulai dari wisata alam, candi hingga kampung bernuansa horor gitu. Beberapa di antaranya sudah kutulis. Ada pula yang kutulis di beberapa web travelling dan platform media lain.

Sumowono Bamboo Garden (Foto: koleksi pribadi)


Sabtu, 12 September 2020

Penguatan 5 Pilar STBM Serta Pembuatan Sabun dan Lilin dari Minyak Jelantah

 Penguatan 5 Pilar STBM

Serta Pembuatan Sabun dan Lilin dari Minyak Jelantah

 

Ada yang nggak tahu apa itu STBM?

Eh banyak yang nggak tahu, ya? Uwuwuw, untuk emak rumah tangga pastinya tahu banget kalau rutin ikutan PKK. Eh sebetulnya aku sendiri juga nggak begitu ngeh, hanya sering dengar, rasakan dan nikmati. Haaa, dengar tipis-tipis dan baru jelas setelah anak-anak mulai bisa ditinggal dan bisa ikutan kegiatan para emak rumah tangga di lingkungan RT.



Jumat, 11 September 2020

Eksotisme Bantir Hills Sumowono, Plesiran Tak (Harus) Mahal di Masa Pandemi ala Mas Jaja Cucita

 Eksotisme Bantir Hills Sumowono,

Plesiran Tak (Harus) Mahal di Masa Pandemi ala Mas Jaja Cucita

 

“Piknik di masa pandemi itu pemborosan....”

“Apa iya?” tanyaku ragu.

Sambil mikir, kening berkerut, terpaku sepersekian detik.

“Lha iya, mending mikir buat kebutuhan lain, kan?”

“Hmmm, iya juga, sih.”

Eh apa iya? Kok ragu sendiri.

“Masa malah plesiran sana sini, masih corona gini, aman nggak, tuh?”

Waduh, bukannya udah dikoar-koar era adaptasi kebiasaan baru, ya?

Opo dumeh uwes new normal?”

Puncak Bantir Hills (Foto: koleksi pribadi)

Selasa, 01 September 2020

Intip Goa Epik Tlogo Resort Gua Rong View, Wisata Alam Serba BISA di Era Adaptasi Kebiasaan Baru

Intip Goa Epik Tlogo Resort Gua Rong View,

Wisata Alam Serba BISA di Era Adaptasi Kebiasaan Baru

 

Kapan terakhir mbolang?

Uwh, kayaknya sudah lama sekali nggak kemana-mana. Di rumah terus, work from home dan bosan! Eh, santai saja, di new normal atau normal baru ini, beberapa tempat santai nyantai kayak di pantai sudah bisa didatengin. Nyantainya yang seperti apa? Yang bakal bikin harimu ceria lagi. Nggak hanya mampu lupain mantan, hidup juga butuh sekejap bersemesta dengan alam.

Tlogo Resort Goa Rong View (Foto: koleksi pribadi)